Selasa, 16 September 2014

Suzuki Impluse 125 Vietnam In Indonesia

Tidak ada komentar :
S
ecara desain Suzuki Impulse ini Sekilas Mirip Skywave Tapi harusnya Suzuki melihat hal ini sebagai suatu kekuatan. Artinya, ini adalah pembeda . . . di Indoensia kalau mau mendapatkan Skutik dengan Sasis backBone . . . ya Cuma di suzuki doang bisa dapet plus lagi Suspensi belakang sudah Stereo . . . tambah lagi diferensiasinya . . .
berawal dari foto yang di tag Someone di fb, ane penasaran ini matic suzuki apa yak , telisik punya telisik ternyata namanya suzuki Impulse 125 cc…. mancap bodynya…
melongok sisi engine, mirip sekali dengan suzuki skydrive/ skywave, dengan kombinasi dual shock breaker belakang, mesin sohc 2 klep 125 cc berpendingin udara, seperti suzuki skywave ganti baju, josss..
 So simpelnya adlah sebenarnya Bagaimana Kita menaroh sudut pandang diferensiasi. Maksute gini, akan beda jika kita melihat suatu diferensiasi adalah kekurangan dan satu lagi melihat diferensiasi sebagai kekuatan. Sasis Backbone di skutik memang Kurang Fungsional jika Buat belanja kepasar, tapi kalo buat begaya tentu beda hasilnya, Terlihat lebih sporty Skutik dengan BackBone karena terlhat lebih padat . . . nah sekarang tinggal Suzuki nih  . . . sayang mindset Skutik backbonenya kalo ditinggalkan begitu saja walaupun maketnya mungkin tak sebesar skutik ber dek rata.

Spesifikasi Suzuki Impulse 125:
Panjang: 1.920 mm
Lebar: 680 mm
Tinggi: 1.065 mm
Tinggi jok: 770mm
Jarak antara as roda: 1285mm
Ground clearance: 135mm
Mesin:
Tipe Mesin: 4-stroke, 1-silinder, SOHC, dua katup, berpendingin udara.
Piston dan stroke: 53,5 mm x 55,2 mm
Kapasitas silinder: 124cm3
Rasio kompresi: 9.6:1
Tenaga: 6,9 KW/8000 rpm
Torsi: 9.2 Nm/6500 rpm
Karburator: BS26
Silinder: SCEM
Sistem Pengapian: CDI
Sistem Starter: Electrical / membutuhkan sepeda
Drivetrain:
Kopling: Otomatis, kering
Transmisi: Automatic, CVT
Suspensi:
Depan: Telescopic
Belakang: Double dengan swing arm
Ban : Tubeless 70/90-16 dan 80/90-16
Rem depan: Cakram
Rem belakang: Drum Brake
Kapasitas tangki bahan bakar: 5 liter
Baterai: MF 12V – 3 AH / 10 hr

Tidak ada komentar :

Posting Komentar